Tips membuat minuman bandrek aneka rasa

Minuman Khas Priangan

Begitu banyak variasi rasa dari minuman tradisional yang sudah terkenal di nusantara yakni bandrek. Variasi minuman bandrek tersebut adalah kopi bandrek, coklat bandrek, enteh bandrek, dan lain-lain. Ada beberapa tips yang harus diperhatikan dalam membuat minuman bandrek dengan aneka rasa, diantaranya adalah :

  • Pastikan bahwa jahe merupakan bahan utama, sehingga rasa dan efeknya jangan sampai tertutupi oleh bahan tambahannya
  • Pastikan rasa yang ditambahkan bertentangan dengan rasa dari jahe itu sendiri
  • Minumanlah bandrek dengan aneka rasa tersebut ketika masih panas atau hangat.

Dengan memperhatikan hal-hal di atas, mudah-mudahan kita dapat menikmati minuman bandrek aneka rasa dengan nikmat.

Kalo memang tidak ingin ribet membuat campuran bahan, sekarang sudah tersedia bandrek aneka rasa instan. Cukup dengan meyediakan air panas dalam cangkir dicampurkan dengan bandrek instan tersebut, maka sudah tersedia minuman bandrek aneka rasa tersebut yang siap untuk dicicipi.

Salah satu merk bandrek instan dengan aneka rasa tersebut adalah hanjuang. Untuk pemesanan produk hanjuang atau berminat menjadi agen dapat menghubungi admin hanjuang.com atau CP. 022-7003029 atau 085721091210.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.